Semarang – Yayasan Rela berbagi Indonesia bergerak cepat mengirimkan bantuan untuk warga penyintas banjir Kota Semarang tepatnya yang berada di Perumahan Arion Batur Sari Merangen, Minggu (8/1/2023).
“Alhamdulillah, sejak masuk info ada banjir bandang akibat tanggul jebol di Perumahan Dinar Indah Semarang, YRBI segera merapat untuk memberikan bantuan,”
“Alhamdulillah, pukul 10.30 sarapan pagi sudah tiba di Perumahan Arion Batur Sari, Pucang gading. Saat itu bantuan tersalurkan bantuan berupa Pakaian Bekas Dan Sembako,”
Setelah mengirimkan bantuan di Perumahan Arion Batur Sari, tim bergerak mengirimkan bantuan ke Perumahan Arion Batur Sari, yang diserahkan langsung kepada warga.
Kegiatan peduli banjir ini terlaksana dengan baik berkat kolaborasi banyak pihak seperti Komunitas, YRBI